Tag: berpikir kritis

  • Orang yang Tersesat Belum Tentu Tersesat

    “Woi, masa sih? Di mana-mana orang yang tersesat, ya, ya, berarti tersesat!” Wuits, belum tentu, kawan, orang yang tersesat itu belum tentu tersesat? “Apanya? Apanya yang gak tersesat?” Jalan pikirannya. Setiap orang memiliki jalan pikiran masing-masing yang bisa berbeda antara satu sama lain. Untuk bisa membaca jalan pikiran tersebut yang dibutuhkan adalah reasoning, penjabaran dari…